GIGI DAN MULUT
Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut merupakan pemeriksaan, pengobatan dan pemberian tindakan medis dasar kesehatan gigi dan mulut seperti penambalan gigi, pencabutan gigi dan pembersihan karang gigi.
Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut juga memberikan penyuluhan dan edukasi mengenai pentingnya menjaga serta meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat dalam bidang kesehatan gigi dan mulut.
Hari Pelayanan | Jam Pelayanan |
---|---|
Senin - Kamis | |
07.15 - 13.00 WIB | |
Jumat | |
07.15 - 11.00 WIB | |
Sabtu | |
07.15 - 12.00 WIB |